3+ Cara Menampilkan Aplikasi yang Tersembunyi di Android, Gampang Banget

Cara Menampilkan Aplikasi yang Tersembunyi di Android
Cara Menampilkan Aplikasi yang Tersembunyi di Android

Swarariau.com, Tutorial -- Kali ini admin ada informasi menarik nih, cara menampilkan aplikasi yang tersembunyi di Android.

Pengguna Android semakin dimudahkan berkat hadirnya fitur-fitur yang semakin canggih di ponsel. Salah satunya adalah fitur yang bisa menyembunyikan aplikasi yang diinstal.

Ada banyak alasan kenapa kamu harus menyembunyikan aplikasi tersebut. Umumnya, kamu ingin mengamankan data yang ada pada aplikasi tersebut agar tidak mudah dilihat orang lain.

Lantas, bagaimana sih cara menampilkan aplikasi yang tersebunyi di Android? Kamu tidak perlu khawatir.

Karena pada artikel kali ini admin bakal cara menampilkan aplikasi yang tersembunyi di Android, untuk penjelasan selengkapnya berikut ini.

Menampilkan Aplikasi yang Tersembunyi di Android

Sebagai cara untuk menjaga privasi dan keamanan tak jarang pengguna memanfaatkan fitur menyembunyikan aplikasi di ponsel kamu.

Selain bermanfaat untuk menjaga privasi dan keamanan, tak jarang fitur ini berguna bagi kamu untuk mengurangi distraksi akibat penggunaan media sosial.

Namun tak jarang kamu lupa bagaimana cara melihat aplikasi yang disembunyikan tersebut, bukan? Kamu tidak perlu khawatir.

Admin bakal kasih tau cara simpel buat munculin aplikasi yang tiba-tiba ilang di Android kamu. Yuk, simak hingga selesai ya!

Cek di Menu App Drawer

Kamu pasti pernah tiba-tiba ada aplikasi yang hilang dari layar utama HP kamu? Nggak usah panik dulu. Mungkin aja aplikasi itu cuma nyelip di tempat lain, seperti di menu App Drawer.

Sebelum mulai, mungkin ada yang masih bingung, apa sih App Drawer itu? Jadi, App Drawer tuh kayak laci penyimpanan semua aplikasi di HP Android kamu.

Nah, untuk langkah-langkahnya berikut ini:

  • Pertama-tama, kamu buka layar utama Anroid. Nah, terus, swipe layar ke atas atau ke bawah, tergantung dari model HP-mu. Ini biasanya langsung munculin menu App Drawer.
  • Begitu App Drawer terbuka, sekarang saatnya untuk mencari aplikasi yang kamu cari. Biasanya, aplikasi-aplikasi ini disusun secara alfabetis, jadi bisa kamu cari berdasarkan abjad atau dengan cara scroll ke bawah.
  • Setelah menemukan aplikasi yang kamu cari, tinggal klik aja dan aplikasi itu akan terbuka seperti biasa. Jangan lupa untuk mengembalikan ke layar utama jika memang kamu ingin aplikasi itu lebih mudah diakses lagi.

Jadi, kamu nggak perlu khawatir kalau tiba-tiba ada aplikasi yang menghilang dari layar utama Android kamu. Coba aja cek di menu App Drawer, siapa tau dia cuma nyelip di sana.

Cek di Folder

Coba deh buka satu per satu folder yang ada di layar utama Android kamu. Mungkin aja aplikasi yang kamu cari udah nyelip di situ. Biasanya, folder-folder ini bisa kamu temuin di layar utama, tinggal klik aja dan lihat isinya.

Nah, setelah membuka folder, coba cek setiap icon aplikasi dengan teliti. Kadang-kadang, aplikasi yang ilang itu cuma terselip di antara aplikasi lain di dalam folder. Jadi, pastikan untuk melihat setiap icon yang ada di sana.

Kalau ternyata aplikasi yang kamu cari memang ada di dalam folder, nggak perlu panik! Kamu bisa langsung tarik aja icon aplikasi itu ke luar folder. Biasanya, begitu kamu tarik ke luar, aplikasi bakal langsung muncul di layar utama Android kamu.

Terkadangan kamu sengaja atau nggak sengaja bisa bikin folder baru dan tanpa sadar memindahkan aplikasi ke dalamnya. Jadi, coba buka layar utama Android kamu dan lihat apakah ada folder baru yang belum kamu perhatikan sebelumnya.

Namun, kalau kamu udah cek satu folder tapi aplikasi yang kamu cari masih belum ketemu, jangan berhenti di situ! Lanjut aja cek folder-folder lainnya.

Melalui aplikasi Files by Google

Cara menemukan aplikasi tersembunyi di HP Android adalah melalui aplikasi Files by Google. Anda dapat mengunduhnya terlebih dahulu di Google Play Store.

Simak langkahnya:

  • Buka aplikasi Files yang telah diunduh sebelumnya
  • Setelahnya, pilih menu Aplikasi
  • Akan terlihat sejumlah aplikasi tersembunyi yang terpasang pada perangkat
  • Cari aplikasi yang ingin diketahui.

Akan tetapi, perlu diperhatikan bahwa pengguna tidak bisa langsung membukanya. Hanya saja, Files dapat membantu kamu untuk menemukan aplikasi apa saja yang ter-instal di ponsel.

Akhir Kata

Demikianlah penjelasan yang bisa admin rangkum buat kamu tentang cara menampilkan aplikasi yang tersembunyi di android

Nah, Sekarang kamu sudah memiliki langkah-langkah yang kamu perlukan untuk mengembalikan aplikasi yang tersembunyi di Android.

Semoga artikel ini bermanfaat untuk kamu semua ya, selama mencoba!